Berolahraga X Berdonasi

Semakin banyak langkah, semakin besar donasi

Suntory mempraktekkan manajemen kesehatan dan kebugaran karyawan karena kami percaya bahwa kesehatan dan produktivitas karyawan adalah keunggulan kami.

 Berolahraga X Berdonasi

Suntory mempraktekkan manajemen kesehatan dan kebugaran karyawan karena kami percaya bahwa kesehatan dan produktivitas karyawan adalah keunggulan kami.

    • 2017
    • “One Suntory Walk” dimulai dengan tujuan menciptakan tempat kerja yang sehat dengan mendorong karyawan untuk berolahraga dan memberikan kembali kepada masyarakat melalui jalan amal.
    • 2018
    • “One Suntory Walk” memotivasi semua karyawan untuk membiasakan diri berolahraga secara teratur.
    • 2019
    • Peserta berjalan dengan total 1,3 miliar langkah dan donasi diberikan ke tiga organisasi yang terkait dengan air dan lingkungan dengan total donasi mencapai US$160.000.
    • 2020
    • Suntory Group, menyumbangkan US$10 per peserta dengan total hingga US$100.000 kepada organisasi yang menangani masalah terkait pandemi COVID19.
    • 2021
    • Setiap komitmen karyawan di “One Suntory Walk” bernilai USD10 dan totalnya disumbangkan ke Médecins Sans Frontières untuk mendukung perjuangan organisasi ini dalam penanganan COVID19